• SMA NEGERI 4 PARIAMAN
  • Cerdas Berdasarkan IMTAQ, IPTEK, Berwawasan Keunggulan Lokal dan Cinta Lingkungan

Visi dan Misi

Visi :

Cerdas  Berdasarkan Imtaq,  Iptek,  Berwawasan Keunggulan Lokal , Seni dan Cinta Lingkungan.

 

Misi :

  1. Melaksanakan Proses Belajar Mengajar ( PBM ) secara efektif.
  2. Menumbuhkan penghayatan terhadap ajaran agama dan budaya bangsa sehingga menjadi sumber kearifan dalam bertindak.
  3. Mengembangkan pendidikan berwawasan keunggulan lokal kelautan.
  4. Mengembangkan pendidikan yang berwawasan seni.
  5. Meningkatkan layanan informasi pendidikan berbasis teknologi informasi dan komunikasi.
  6. Mengefektifkan koordinasi dan koordinasi dan kerja sama dengan dinas pendidikan, lembaga lainnya, orang tua murid dan masyarakat, lingkungan serta alumni.
  7. Memelihara lingkungan sekolah supaya tetap bersih, indah, asri, lestari dan memberikan kenyaman kepada seluruh warga sekolah.
  8. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup, mencegah pencemaran, mengatasi kerusakan dan melakukan pelestarian terhadap sumber daya alam serta lingkungan.
  9. Menciptakan perilaku cinta lingkungan

Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Profil

SMAN 4 Pariaman merupakan sekolah yang berada di pinggir pantai di daerah Naras Kecamatan Pariaman Utara, yang lokasinya sangat luas dengan sarana lapangan basket yang menjadi tempat un

07/05/2020 05:09 - Oleh SMA Negeri 4 Pariaman - Dilihat 2093 kali